Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih Detik-detik Proklamsi HUT RI ke-79
wibiyanto 19 Agustus 2024 08:11:27 WIB
Karangmojo(Tim SIDA). Pada hari Sabtu tepatnya di tanggal 17 Agustus 2024, bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 79 Pemerintah Kalurahan Karangmojo melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih di Lapangan Gedangrejo. Dari Pemrintahan Kalurahan Karangmojo yang diundang Lurah, Ketua TP PKK, Pamong dan Staf. Berbeda dengan tahun sebelumnya, peserta yang dari Kalurahan memakai pakaian adat nusantara. Upacara yang dihadiri semua elemen masyarakat berlangsung khitmat dan semangat. Pembina Upacara oleh Panewu Karangmojo.
Dalam Upacara Pengibaran Bendera dibacakan pembacaan Dekrit Presiden RI Ir Soekarno yang diwakili Bapak Lurah Ngipak. Acara selesai pukul 09.00 WIB, Bapak Ibu tamu undangan dilaksanakan kegiatan lanjutan yaitu nonton bareng/zoom meeting Peringatan Detik-detik Proklamasi HUT RI yang ke 79.
#kimgunungkidul
#pemkabgunungkidul
#kominfogunungkidul
#diskominfogunungkidul
#inigunungkidul_id
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- SOSIALISASI LAYANAN INTERNET MASUK KALURAHAN KARANGMOJO
- RAPAT DAN KORDINASI KADER KESEHATAN KALURAHAN KARANGMOJO NOVEMBER 2024
- PERTUNJUKAN KESENIAN DALAM RANGKA SOSIALISASI PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KORDINASI RUTIN DAN APEL HARI SENIN DI KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN RUTIN DALAM PERTEMUAN DAN ARISAN PAMONG DAN DARMA WANITA KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN GERMAS DI KALURAHAN KARANGMOJO BERSAMA KADER DAN UPT PUSKESMAS KAPANEWON KARANGMOJO
- BIMTEK SINKAL PADA REFORMASI PEMBERDAYAN MASYARAKAT KALURAHAN DI APMD YOGYAKARTA