Rapat Pengawasan Pencalonan Presiden dan Wakil Presiden serta Anggota DPR, DPD dan DPRD

wibiyanto 19 Oktober 2023 11:59:08 WIB

Karangmojo(TIM SIDA). Lurah Karangmojo mengikuti Rapat Pengawasan Pencalonan Presiden dan Wakil Presiden serta Anggota DPR, DPD dan DPRD di RM. Padmo Ngawis Karangmojo menghadiri undangan dari Panwaslu Kecamatan Karangmojo hari Rabu tanggal 18 Oktober 2023. Acara tersebut dihadiri dari Ketua Bawaslu Kabupaten Gunungkidul, Panewu Karangmojo, Kapolsek Karangmojo, Danramil Karangmojo, Ketua dan Anggota Komisioner Panwaslucam Karangmojo, Koordinator Sekretariat Panwaslucam Karangmojo, Staf Sekretariat PNS dan Non PNS Panwaslucam Karangmojo dan 9 Lurah se-Kapanewon Karangmojo.

Kegiatan berlangsung khidmat mendengarkan arahan dari masing-masing narasumber. Semoga Pemilu 2024 berjalan lancar, aman, damai tanpa adanya gesekan-gesekan yang berarti. Dan masing-masing pihak menjaga netralitas pemilu. Masyarakat dan peserta pemilu agar tertib mengikuti jadwal kampanye sampai menjelang terlaksananya pemilu yang akan datang.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Aduan Masyarakat

Keluhan Warga
Silahkan sampaikan keluh kesah anda dengan mengisi formulir secara lengkap

Obrolan Warga Karangmojo