KEGIATAN MUSRENG KALURAHAN KARANGMOJO
wibiyanto 29 Juli 2022 00:23:09 WIB
KARANGMOJO (TIM SIDA). Pada tanggal 27 Juli 2022 Pemerintah kalurahan karangmojo kapanewon karangmojo melaksanakan kegiatan MUSRENG yang berada di kalurahan Karangmojo, Kapanewon Karangmojo.
Kegiatan yang dilaksanakan di Pendopo Balai Kalurahan Karangmojo ini merupakan kegiatan musyawarah untuk penentuan rencana prioritas pada angggaran di tahun 2023 yang telah di MUSKAL pada bulan lalu. Dalam kegiatan ini carik kalurahan karangmojo Agung Susilo,A.Md mempaparkan apa yang akan menjadi priorotas pada tahun 2023. Dalam kegiatan ini di hadiri dari berbagai lembaga yang berada di kalurahan karangmojo dan juga dari perwakilan UPT Puskesmas Karangmojo, Pukeswan Karangmojo, dan BPP karangmojo dan juga di hadiri Panewu Karangmojo Drs. Marwatahadi, MSI dan dalam sambutanya diharapkan dalam RAB nanti mengacu pada RPJMKal di upayakan dalam usulan 2022 yang tertunda karena adanya wabah corona dapat di prioritaskan pada tahun 2023. Diharapkan Masyarakat kalurahan karangmojo bisa mengerti untuk program yang tertunda karena adanya wabah pad tahun kemarin. Selain diadakan musreng pada hari ini juga di adakan muskal perubahan KPM BLT. Pada kesempatan ini dari kamituwo juga memaparkan adanya perubahan KPM BLT pada tahap Bulan Juli – Bulan Desember 2022 agar nantinya bisa di tetapkan oleh Lurah Karangmojo.
Dalam sambutanya lurah Karangmojo Agus Budiyono bahwa dana kalurahan nantinya akan di proritaskan pada usulan yang di tahun 2022 dan dalam program pembangunan akan di ratakan di setiap padukuhan agar semua masyarakat bisa merasakan adanya pemerataan program dari Dana Kalurahan Karangmojo, selain itu dalam bidang kesehatan juga akan mengutamakan untuk kegiatan penganggulangan stanting mengingat stanting akan menghambat pembangunan dalam generasi yang akan datang.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Launching Bumkal Mitra Makarya untuk Ketahanan Pangan Di Kalurahan Karangmojo
- Posyandu balita dan Kunjungan petugas safari stunting dari tim puskesmas dan RSI Gunungkidul
- Fakultas MIPA dan Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada Pengabdian ke masyarakat
- PERSIAPAN LOUNCHING KETAHANAN PANGAN DI BUMKAL KARANGMOJO
- KEGIATAN PENUTUPAN PELATIHAN KEGIATAN B2SA KALURAHAN KARANGMOJO
- VERIFIKASI COKLIT DARI KPU DI KALURAHAN KARANGMOJO
- Sosialisasi Forum PPID Kaluarahan Sinergi DPRD dan Kalurahan



















