PENYERAHAN BANTUAN DANA CSR DARI BDG KE RUMAH BENCANA BULU KARANGMOJO

wibiyanto 13 Februari 2022 22:47:59 WIB

KARANGMOJO (TIM SIDA). Adanya bencana tanah bergerak di padukuhan bulu ternyata juga menggugah Bank Derah Gunungkidul ( BDG ) dengan pengajuan proposal dari Padukuhan Bulu Kalurahan Karangmojoke BDG.

Pada hari Sabtu 12 Februari 2022 pihak Bank Daerah Gunungkidul datang ke padukuhan bulu, kalurahan karangmojo ke lokasi adanya bencana tanah bergerak  bersama 2 orang petugas menyerahkan dana CSR untuk membantu pembangunan rumah baru milik bu Jami. Penyerahan tersebut diterima oleh Dukuh Bulu ( Wibiyanto ) dan di saksikan oleh lurah Karangmojo ( Agus Budiyono )

Sementara ini Program pembangunan rumah bencana ini di danai dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah Gunungkidul ( BPBD ) dan BAZNAS Daerah Gunungkidul serta Bank Daerah Gunungkidul. Program pembangunan yang di lakukan dengan kejabakti, dalam pengerjaanya akan dilakukan kerjabakti secara bergilir dari warga masyarakat dan juga dari Sub Karangtaruna Tunas Muda Padukuhan Bulu. Rencana akan menyelesaikan pembangunan ini, karena jika tidak segera di bangunkan ditakutkan rumah yang di tempati ibu jami akan mengalami kerobohan akibat pergerakan tanah yang tidak tentu. Ujar Dukuh Bulu ( Wibiyanto ) Mengucapkan terimakasih atas bantuan dari pihak BPBD, BAZNAS dan BDG yang sudah mendanai adanya bencana di padukuhan bulu ini semoga dapat menyelesaikan masalah bencana di padukuhan bulu.

Lurah Karangmojo Agus Budiyono mengatakan bahwa akan selalu mematau jalanya pengerjaan pembangunan ini, agar dalam pelaksanaanya sesuai harapan dan dapat menjadi rumah yang  benar benar layak di tempati oleh ibu jami.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Aduan Masyarakat

Keluhan Warga
Silahkan sampaikan keluh kesah anda dengan mengisi formulir secara lengkap

Obrolan Warga Karangmojo