SENI BUDAYA "SRANDUL" KALURAHAN KARANGMOJO PENTAS DI TAMAN BUDAYA GSST 2021

wibiyanto 17 Desember 2021 23:17:26 WIB

KARANGMOJO (SIDA). Kegiatan Pementasan seni budaya dalam GSST 2021 di gedung Taman Budaya  Kabupaten Gunungkidul.

Pada Hari rabu tanggal 15 Desember 2021, Paguyuban seni “ Srandul Niti Budoyo” dari padukuhan Bulu, Kalurahan Karangmojo, Kapanewon Karangmojo yang di ketuai Bpk. Tukiran dapat mengikuti Gelar Seni Sepanjang Tahun 2021 di Taman Budaya Kabupaten Gunungkidul. Dalam pementasan ini di sutradarai oleh Slamet Raharjo, S.Pd, dalam seni srandul ini membeberkan tentang sejarah islam. Semoga dengan adanya peran serta di GSST 2021 Kabupaten Gunungkidul, budaya jawa yang ada di kalurahan karangmojo bisa berkembang pesat dan akan menjadi percontohan untuk masyarakat kalurahan karangmojo,  kapanewon Karangmojo.

Lurah Kalurahan Karangmojo Bp. Supriyo A.Md Mengucapkan terimakasih kepada para parogo dalam paguyuban srandul “ Niti Budoyo” yang telah semangat mengikuti GSST 2021, semoga seni srandul yang ada di padukuhan Bulu bisa di remajakan, sehingga para parogo dan pemain menjadi muda muda dan semoga seni dan budaya di kalurahan karangmojo bisa lebih maju dan kompak.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Aduan Masyarakat

Keluhan Warga
Silahkan sampaikan keluh kesah anda dengan mengisi formulir secara lengkap

Obrolan Warga Karangmojo