Gotong Royong, Tradisi Yang Masih Terpelihara
wibiyanto 14 Januari 2018 21:39:25 WIB
Karangmojo (Sida Samekta)- Rupanya budaya gotong royong masih menjadi roh bagi masyarakat desa. Dengan segala keterbatasan infrastruktur, masyarakat desa mencoba membangun kesejahteraan dan kenyamanan hidup melalui pola kebersamaan atau disebut gotong royong.
Dusun Bulu, Desa Karangmojo Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul, yang berpenduduk 227 kepala keluarga (KK) dan 831 jiwa ini secara bersama-sama kerja bakti melakukan pembangunan talud. Mulai dari pendanaan hingga pembangunan talud dikerjakan secara bergotong royong.
Seperti nampak pada Ahad (14/1/2018) masyarakat baik pria, wanita maupun anak-anak secara bersama-sama bahu membahu bergotong royong demi mewujudkan sebuah impian memiliki insfrastrukutr dusun yang memadai.
Lokasi pembangunan talud adalah jalan perbatasan dan penghubung antara dusun Sumberjo dan dusun bulu. “dana dari pembangunan ini murni swadaya dari masyarakat dusun bulu”, kata Wibiyanto Dukuh Bulu.
Komentar atas Gotong Royong, Tradisi Yang Masih Terpelihara
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan Kerjabakti Tanggap Bencana di Padukuhan Gentungan Minggu 20 April 2025
- kegiatan syawalan dan halalbihalal para RT dan RW se-Kalurahan Karangmojo serta PT JMK
- kegiatan Posbindu dan screening kesehatan oleh UPT puskesmas Karangmojo 1 di Padukuhan se-Kalurahan
- Kegiatan kordinasi Sub PPKBD Kalurahan Karangmojo hari Rabu 16 April 2025
- Kegiatan Monev DTKS dan sosialisasi tentang DTKSEN Kalurahan Karangmojo Rabu 16 April 2025
- KEGIATAN PERTEMUAN PKK PADUKUHAN JETIS MINGGU 13 APRIL 2025
- KEGIATAN SYAWALAN KALURAHAN KARANGMOJO TAHUN 1446 H PADA HARI SENIN 14 APRIL 2025