Pameran Desa Prima Srikandi Karangmojo di Gelar Budaya Andakara Kerta Raharja Kapanewon Karangmojo

wibiyanto 23 Agustus 2024 09:17:06 WIB

Undang-undang Keistimewaan DIY yang ke-12 tahun, Kapanewon Karangmojo menampilkan Kegiatan Gelar Budaya Andakara Kerta Raharja. Gelar Budaya Andakara Kerta Raharja Kapanewon Karangmojo dilaksanakan hari Sabtu tanggal 24 Agustus 2024 berlokasi di halaman kantor Kapanewon Karangmojo. Dalam Gelar Budaya Andakara Kerta Raharja Kapanewon Karangmojo ini untuk memeriahkan kegiatan Resepsi HUT RI ke-79. Dalam kegiatan Gelar Budaya Kapanewon Karangmojo menampilkan beberapa yaitu;

  1. Karawitan Srikandi Kayu Manis Kalurahan Ngipak Pukul 13.00
  2. Kolaborasi Seniman Muda Kapanewon Karangmojo pukul 14.30
  3. Reog Kalurahan Ngawis pukul 15.30
  4. Gejog Lesung Rembulan Ndadari Kalurahan Bendungan pukul 16.15
  5. Toklik Kalurahan Kelor pukul 20.00
  6. Ketoprak Kapanewon Karangmojo pukul 20.45. Selain itu dalam event Gelar Budaya juga dimeriahkan dengan berbagai stand pameran dari 9 kalurahan, yang akan menampilkan segala hasil UMKM dari masing-masing Kalurahan. Ayooo,,,,masyarakat Karangmojo, kita saksikan dan ramaikan.. Salam Budaya!!????
#kimgunungkidul
#inigunungkidul
#kimkarangmojo
#disbudgunungkidul
#pemkabgunungkidul
#kominfogunungkidul
#rintisanbudaya
#budaya
#kimkalurahankarangmojo
#pemdeskarangmojo
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

Aduan Masyarakat

Keluhan Warga
Silahkan sampaikan keluh kesah anda dengan mengisi formulir secara lengkap

Obrolan Warga Karangmojo