Penyaluran Beras Bantuan Pemerintah oleh Panewu Karangmojo
wibiyanto 16 November 2023 10:56:28 WIB
Karangmojo(TIM SIDA). Pada hari ini Kamis 16 November 2023, telah disalurkan bantuan pemerintah berupa Beras di Padukuhan Karangmojo 2 Kalurahan Karangmojo. Untuk jumlah KPM yang ada di Kalurahan Karangmojo yang dari awal sejumlah 1015 KPM dan ada tambahan 14 KPM. Karena banyaknya KPM lokasi penyaluran tidak bisa dilakukan di 1 lokasi. Penyaluran Beras dibuat 2 zona, yaitu Zona Barat dan Zona Timur. Untuk Zona Barat terdiri dari 8 Padukuhan yaitu Padukuhan Karangmojo 1 sejumlah 53 KPM, Karangmojo 2 sejumlah 51 KPM, Gatak sejumlah 46 KPM, Jaranmati 1 sejumlah 53 KPM, Jaranmati 2 sejumlah 36 KPM, Sumberjo sejumlah 43 KPM, Tlogowareng sejumlah 57 KPM, Bulu sejumlah 128 KPM, dan tambahan KPM 9 orang. Total KPM di Zona Barat sejumlah 476 orang. Untuk di Zona Barat ini yaitu bertempat dilokasi Padukuhan Karangmojo 2 dan dilaksanakan secara simbolis pemberian oleh Panewu Karangmojo Bapak Kawit Raharjanto, S.Sos, MM.
Semoga beras bantuan pemerintah ini bisa membantu masyarakat dalam mencukupi kebutuhan pokok sehari-hari. Semoga barokah aamiin.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- SOSIALISASI LAYANAN INTERNET MASUK KALURAHAN KARANGMOJO
- RAPAT DAN KORDINASI KADER KESEHATAN KALURAHAN KARANGMOJO NOVEMBER 2024
- PERTUNJUKAN KESENIAN DALAM RANGKA SOSIALISASI PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KORDINASI RUTIN DAN APEL HARI SENIN DI KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN RUTIN DALAM PERTEMUAN DAN ARISAN PAMONG DAN DARMA WANITA KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN GERMAS DI KALURAHAN KARANGMOJO BERSAMA KADER DAN UPT PUSKESMAS KAPANEWON KARANGMOJO
- BIMTEK SINKAL PADA REFORMASI PEMBERDAYAN MASYARAKAT KALURAHAN DI APMD YOGYAKARTA