Sosialisasi Perubahan Kedua BKK Infrastruktur Tahun 2023
wibiyanto 15 November 2023 13:49:40 WIB
Karangmojo(TIM SIDA). Pada hari Selasa tanggal 14 November 2023, Kalurahan Karangmojo mengikuti Sosialisasi persiapan Perubahan Kedua BKK Infrastruktur Tahun 2023 di DPMKP2KB. Turut yang hadir dalam kegiatan ini adalah perwakilan Pamong Karangmojo yaitu Ulu Ulu Ibu Yuli Endarwati. Dalam perubahan BKK ini terdapat 65 kalurahan yang mengikuti sosialisasi perubahan BKK tahun 2023.
Dalam kesempatan ini Kalurahan Karangmojo mendapatkan Penambahan 1 kegiatan Infrastruktur BKK yaitu Pembangunan Talud sejumlah anggaran 15.000.000 rupiah. Sehingga dalam kesempatan ini, diharapkan langsung mengajukan pengajuan proposal pencairan agar dana dapat segera turun dan dapat dicairkan untuk segera dilaksanakan nantinya. Mengingat bulan ini sudah memasuki bulan November 2023. Semoga penambahan BKK ini bermanfaat bagi masyarakat Padukuhan Jetis khususnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- SOSIALISASI LAYANAN INTERNET MASUK KALURAHAN KARANGMOJO
- RAPAT DAN KORDINASI KADER KESEHATAN KALURAHAN KARANGMOJO NOVEMBER 2024
- PERTUNJUKAN KESENIAN DALAM RANGKA SOSIALISASI PEMILIHAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI GUNUNGKIDUL
- KEGIATAN KORDINASI RUTIN DAN APEL HARI SENIN DI KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN RUTIN DALAM PERTEMUAN DAN ARISAN PAMONG DAN DARMA WANITA KALURAHAN KARANGMOJO
- KEGIATAN GERMAS DI KALURAHAN KARANGMOJO BERSAMA KADER DAN UPT PUSKESMAS KAPANEWON KARANGMOJO
- BIMTEK SINKAL PADA REFORMASI PEMBERDAYAN MASYARAKAT KALURAHAN DI APMD YOGYAKARTA